Windows XP On USB Flashdisk

Salam semuanya.. dah lama juga nda bahas2 Software lagi..!!, eh iya kali saia coba membahas tentang sistem operasi Windows XP dipasang pada USB Flashdisk, wew kayaknya asik nih…, Saia sudah coba berhasil kok..!, oke kita mulai yah..

Kebutuhan Dasar :
  1. Software Extra Small Windows XP USB Flash Edition 2009 (Downloaddisini)
  2. Flashdisk 1 GB.
Langkah Pembuatan :
  1. Extract File Extra Small Windows XP USB Flash ( dimana didalamnya terdapat 3 folder –>> A | B | C ).
  2. Format Flashdisk dengan menggunakan software/tools –>>”hpusbfw.exe”, yang berada pada folder A
  3. Copy folder B ke root Flashdisk Anda
  4. Masukkan File Sistem Boot pada Flashdisk dengan menggunakan software/tools –>> “grubinst_gui.exe” yang berada pada Folder B.
  5. Copy semua file yang berada pada folder C, kemudian tempatkan/paste pada root dari flashdisk.

Tinggalkan komentar